DESKRIPSI PEKERJAAN
1. Strategi & Eksekusi Akuisisi Pelanggan Baru
-Mengembangkan strategi hunting sales untuk mencapai target akuisisi klien baru.
-Menjalankan pendekatan prospecting, cold calling, email outreach, dan networking untuk mencari pelanggan potensial.
-Mengidentifikasi peluang bisnis baru di sektor logistik, baik untuk transportasi, warehouse, freight forwarding, dan supply chain services.
-Berkolaborasi dengan tim marketing untuk mendukung kampanye lead generation.
2. Manajemen Pipeline & Negosiasi Penjualan
-Mengelola sales pipeline dan memastikan follow-up prospek berjalan efektif.
-Melakukan presentasi penjualan, demonstrasi layanan, dan negosiasi kontrak dengan calon pelanggan.
-Menyusun proposal bisnis dan strategi harga yang kompetitif.
-Menjalankan strategi value-based selling, menonjolkan keunggulan layanan perusahaan dibanding kompetitor.
3. Monitoring Target & Kinerja Tim
-Menetapkan target sales acquisition dan memastikan pencapaiannya sesuai dengan KPI perusahaan.
-Membantu dan membimbing tim Sales Hunter dalam mencapai target individu dan tim.
-Melaporkan progres penjualan, analisis kompetitor, dan tren pasar kepada Head of Sales / Sales Director.
4. Hubungan dengan Klien & Pengembangan Bisnis
-Menjalin hubungan baik dengan prospek dan pelanggan baru untuk memastikan kepuasan mereka setelah onboarding.
-Berkolaborasi dengan tim operasional dan customer service agar layanan sesuai dengan ekspektasi klien baru.
-Menganalisis potensi ekspansi bisnis ke segmen atau area baru berdasarkan data penjualan dan umpan balik pasar.
REQUIREMENT
1. Pendidikan minimal S1 Manajemen, Marketing, atau bidang terkait.
2. Pengalaman minimal 3-5 tahun di bidang sales B2B, khususnya di industri logistik, transportasi, atau supply chain.
3. Memiliki kemampuan hunter mindset (proaktif mencari peluang baru).
4. Keterampilan komunikasi, negosiasi, dan presentasi yang kuat.
5. Mampu menggunakan CRM (Salesforce, HubSpot, atau sejenisnya) untuk manajemen pipeline.
6. Berorientasi pada target dan memiliki jiwa kepemimpinan dalam mengelola tim.
7. Memahami aspek pricing, service level agreement (SLA), dan business contract negotiation di industri logistik
DETAIL LOWONGAN
- Umur -
- Min GPA -
- Min. Qualification S1/D4
- Min Experience Supervisor / Coordinator